Image of Aplikasi microprocessor dalam sistem terintegrasi

Text

Aplikasi microprocessor dalam sistem terintegrasi



Pembahasan buku ini bertujuan menyajian contoh aplikasi mikroprosesor beserta komponen-komponen interfacenya dalam satu sistem terintegrasi, dengan contoh berupa desain sistem yang mampu menjejak (tracking) dan mengunci (lock) posisi obyek panas bergerak dengan cara mendeteksi radiasi daya gelombang infra merah yang dipancarkan oleh permukaan obyek tersebut.
Metode pendeteksian daya gelombang infra merah yang dibahas dan menjadi dasar desain sub sistem detektor adalah metode bidang fokus tersusun larik, dengan syarat minimum terdiri dari 4 buah elemen foto-transduser, serta menggunakan lensa biconvex sebagai pengumpul dan pemokus daya gelombang infra merah yang berasal dari obyek target pelacakan.
Sistem mendeteksi radiasi daya gelombang infra merah dan mengubah ke bentuk sandi digital dengan ADC yang memungkinkan diproses secara digital dengan memanfaatkan mikroprosesor dan memungkinkan data masukan diolah secara parallel. Ada pun hasil akhir pengolah oleh unit prosesor berupa sandi digital 8 bit yang digunakan untuk mengendalikan 2 buah stepper motor yang berfungsi mengatur arah manuver detektor pada bidang X dan Y.
Isi buku ini mencakup pembahasan teori yang mendukung dan berkaitan dengan perancangan sistem yang dimaksud dan dari segi aplikasi pembahasan meliputi:
Mikroprosesor
ADC
RAM
EPROM/PROM
Op-Amp
Foto-transduser
Lensa pemokus
Relay
Pencuplik sinyal
Stepper Motor
Contoh program


Ketersediaan

2875621. 391 MUI a.1.ED1 WSD-2014/15Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (600 WSD-2014/15)Tersedia
2876621. 391 MUI a.2.ED1 WSD-2014/15Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (600 WSD-2014/15)Tersedia
2875X621. 391 MUI aPerpustakaan Fakultas Komputer UDB (600)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
621. 391 MUI a.1.ED1 WSD-2014/15
Penerbit Graha Ilmu : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-756-656-4
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this