No image available for this title

Text

Sistem Informasi Persediaan Bahan Baku Untuk Kontinunitas Proses Produksi Di UD. Lancar Barokah Alumunium Sukoharjo (SKRIPSI SI)



UD Lancar Barokah Alumunium adalah perusahaan yang bergerak di bidang furniture. Dalam mengelola persediaan bahan bahan baku, perusahaan ini masih menggunakan cara manual, yaitu dengan cara mengitung jumlah persediaan bahan baku yang ada kemudian mencatatnya dalam buku. Hal ini menyebabkan ketidakpastian informasi bahan baku yang di peroleh di gudang. Masalah lain yang timbul yaitu saat akan melakukan pembelian bahan baku, dimana informasi bahan baku yang masih tersedia dan sudah habis akan di ketahui jika menghitung terlebih dahulu persedian bahan baku pada gudang.
Dalam mengimplementasikan aplikasi ini menggunakan data berupa wawancara dan studi pustaka, menggunakan metode pengembangan sistem Waterfall, dan pengujian blackbox serta pengujian pengguna menggunakan kuisioner.Sistem Informasi Penjualan yang telah dibangun mempunyai kemampuan untuk membantu dalam proses persediaan bahan baku dan transaksi penjualan secara tersistem.
Berdasarkan masalah persediaan bahan baku dan masalah yang berhubungan dengan update data persediaan gudang serta konsistensi data dapat diselesaikan dengan system persediaan bahan baku berbasis web.. Sehingga mengurangi terjadinya kelebihan ataupun kekurangan persediaan bahan baku.
Hasil dari pengujian Blackbox semua fungsi yang diuji berhasil dan sesuai dengan perancangan. Dalam pengujian pengguna dengan melakukan kuisioner memperoleh hasil 4,4 berarti pengguna telah setuju dengan sistem yang dibuat.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
003.672 SET s 2019
Penerbit FIKOM Universitas Duta Bangsa : SURAKARTA.,
Deskripsi Fisik
xvi; 140; 21x29
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
150101060
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this