Image of Model Penelitian Pengembangan

Text

Model Penelitian Pengembangan



Ada tiga jenis penelitian bersifat terapan yang digunakan dalam penelitian peningkatan kualitas pembelajaran, yaitu Penelitian Tindakan Kelas, Penelitian Eksperimen Semu, dan Penelitian Pengembangan.
Penelitian pengembangan berorientasi pada pengembangan produk pembelajaran yang akan digunakan untuk pemecahan masalah pembelajaran. Dalam metode penelitian pengembangan digunakan suatu model tertentu. Kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa banyak peneliti pemula kurang memiliki wawasan tentang model penelitian pengembangan. Oleh karena itu, buku Model Penelitian Pengembangan ini dimaksudkan untuk menjadi salah satu rujukan untuk mempelajari atau lebih mengenal beberapa model penelitian pengembangan. Buku ini memaparkan beberapa model pengembangan, seperti model Hannafin & Peck, model Borg & Gall, model DDDE, model Bergman & Moore, model Dick & Carey, model ADDIE, dan model Isman. Model-model tersebut dipilih sesuai dengan karakterisyik produk yang dihasilkan.


Ketersediaan

3186001.42 TEG m.1.ED1 WSD-2015Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (001-004 WSD-2015)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42 TEG m.1.ED1 WSD-2015
Penerbit Graha Ilmu : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
XVI; 104; 26
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-262-317-5
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this