Image of Panduan Aplikatif Dan Solusi: Desain Interior Dan Eksterior Dengan 3ds Max 2013 Dan Metal Ray

Text

Panduan Aplikatif Dan Solusi: Desain Interior Dan Eksterior Dengan 3ds Max 2013 Dan Metal Ray



Desain interior dan eksterior dengan grafis komputer menjadi salah satu bidang yang cukup berkembang sekarang ini. Desain interior dan eksterior menjadi salah satu elemen penting pada visualisasi rancangan bangunan sebelum bangunan benar-benar didirikan. Dengan semakin banyaknya peminat rumah dengan bermacam-macam desain, Anda sebagai seorang desainer harus mampu menghasilkan berbagai macam rancangan interior maupun eksterior mulai dari persiapan awal hingga proses akhirnya. Karena itu penggunaan 3ds Max 2013 ini penting karena mampu memenuhi berbagai kebutuhan pembuatan desain interior dan eksterior rumah.
Buku PAS: Pemanfaatan 3ds Max 2013 dan Mental Ray untuk desain Interior dan Eksterior Bangunan ini membahas secara praktis membuat desain interior dan eksterior bangunan, mulai dari desain ruang tamu yang interior didalamnya terdapat meja, kursi, serta furniture lainnya hingga desain eksterior rumah sehingga menjadi sebuah desain rumah yang utuh.
Secara lengkap buku ini membahas tentang:
• Desain Interior Ruang Tamu
• Desain Interior Ruang Keluarga
• Desain Interior Kamar Tidur
• Desain Eksterior Rumah


Ketersediaan

3380729 WES (Edt) p.1.ED1 WSD-2017Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (700 WSD-2017)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
729 WES (Edt) p.1.ED1 WSD-2017
Penerbit Andi Offset : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
16x23 cm² ,x,270
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-3950-7
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this