Image of Semua Bisa Menjadi Programmer VB 2012 - Case Study

Text

Semua Bisa Menjadi Programmer VB 2012 - Case Study



Merupakan buku lanjutan Semua Bisa Menjadi Programmer Visual Basic 2012 – Basic. Buku ini dapat Anda pakai untuk membuat program atau Tugas Akhir untuk Mahasiswa jurusan Komputer atau Informatika. Dengan materi yang saling berhubungan akan memudahkan Anda dalam mempelajarinya.
Pembahasan dibagi dalam dua topik. Pertama membahas bagaimana membuat program Visual Basic 2012 menggunakan database MySQL, dengan sistem Penjualan sebagai contoh. Pembahasan kedua tentang bagaimana membuat program Penggajian, dengan menggunakan database Microsoft Access 2013. Dalam buku ini penulis membahas dari awal instalasi Visual Basic 2012 hingga program database.
Materi dalam buku mencakup:
- Instalasi Visual Basic 2012
- Membuat Koneksi Database ODBC
- Membuat Sistem Penjualan dengan MySQL
- Membuat Report berbentuk Faktur dengan Crystal Report
- Membuat Splash Screen
- Membuat Login
- Membuat Sistem Penggajian dengan Microsoft Access 2013
- Membuat Report berbentuk Slip Gaji dengan ReportViewer
- XAMPP
- MySQL Connector .Net


Ketersediaan

3298005.262 SUP s.1.EDII WSD-2016Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (005 WSD-2016)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.262 SUP s.1.EDII WSD-2016
Penerbit Elexmedia Computindo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xi; 244; 21
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-02-7460-7
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
II
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this