Detail Cantuman

Text
Pemrograman C dan implementasinya
C merupakan bahasa pemrograman yang sudah tidak diragukan lagi kehandalannya dan banyak digunakan untuk membuat program-program dalam berbagai bidang, termasuk pembuatan kompilator (compiler) dan sistem operasi. Sampai saat ini, C masih tetap menjadi bahasa populer dan berwibawa dalam kancah pemrograman. Sejauh ini, C juga telah menjadi inspirasi bagi kelahiran bahasa-bahasa pemrograman baru, seperti C++, Java, dan juga yang lainnya; sehingga dari sisi sintak kontrol programnya, ketiga bahasa ini bisa dikatakan sama. Bahasa pemrograman C sangatlah fleksibel dan portabel, sehingga dapat ditempatkan dan dijalankan di dalam beragam sistem operasi. Pada umumnya, C banyak digunakan untuk melakukan interfacing antar perangkat keras (hardware) agar dapat berkomunikasi satu sama lainnya.
Buku ini akan mengantarkan Anda untuk menjadi seorang programmer C yang berkualitas dengan memahami esensi dan konsep yang terdapat di dalam bahasa C. Pembahasan dalam buku ini juga disertai dengan teori dan implementasi C ke dalam pemrograman port, baik paralel maupun serial; yaitu untuk tampilan 8 buah LED, membangkitkan speaker PC, menggerakkan motor DC dan Stepper, dan juga tampilan LCD dua baris 16 karakter. Penulis berharap buku ini dapat menjadi referensi yang memudahkan Anda dalam mempelajari pemrograman C secara cepat.
Ketersediaan
1938 | 005.133 JON p.III PHPPTS-2012 | Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (005 PHP-PTS) | Tersedia |
1999 | 005.133 JON p.2 PHPPTS-2012 | Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (005 PHPPTS) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
005.133 JON p
|
Penerbit | Informatika Bandung : Yogyakarta., 2011 |
Deskripsi Fisik |
xiv, 400, 21
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-8758-42-0
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
3
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain