Image of Pemrogaman WAP dengan mengunakan WML

Text

Pemrogaman WAP dengan mengunakan WML



Dewasa ini, kita melihat fenomena baru dalam teknologi informasi, yaitu mengakses Internet tanpa kabel dari manapun serta kapanpun dengan menggunakan telepon seluler yang relatif kecil. Teknologi dikenal dengan istilah WAP (Wireless Application Protocol).

Lebih lanjut, WML (Wireless Markup Language) adalah bahasa web yang baru untuk membuat situs pada telepon mobile dan standar bahasa markup yang pertama untuk wireless device dan didukung oleh semua manufaktur telepon mobile. Banyak orang meramalkan bahwa pada beberapa tahun mendatang, WAP site akan lebih populer dan e-commerce melalui telepon mobile akan tersedia luas.

Pokok bahasan dalam buku ini:
-Perkembangan WAP dan WML
-Struktur dokumen WML
-Metadata umum WML:
-Image, table, dan anchor link WML
-Menu dan template WML
-Daftar pilihan WML dan event onpick
-Field input WML
-Variabel WML
-Submit data form ke server pada WML

Daftar Isi
Bab 1 Perkembangan WAP dan WML
Bab 2 Pengantar WML (Wireless Markup Language)
Bab 3 Struktur Dokumen WML
Bab 4 Metadata Umum WML:
Bab 5 WML Image
Bab 6 Table dan Anchor Link WML
Bab 7 Menu dan Template WML
Bab 8 Daftar Pilihan WML dan Event:onpick
Bab 9 Field Input WMl
Bab 10 Variabel WML
Bab 11 Submit data Form ke Server pada WML


Ketersediaan

2788384.545 5 SIM p.1. ED1 WSD-2014/15Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (300 WSD-2014/15)Tersedia
2789384.545 5 SIM p.2.ED1 WSD-2014/15Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (300 WSD-2014/15)Tersedia
2790384.545 5 SIM p.3.ED1 WSD-2014/15Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (300 WSD-2014/15)Tersedia
2791384.545 5 SIM p.4.ED1 WSD-2014/15Perpustakaan Fakultas Komputer UDB (300 WSD-2014/15)Tersedia
109384.545 5 SIM pPerpustakaan Fakultas Komputer UDB (300)Tersedia
109X384.545 5 SIM pPerpustakaan Fakultas Komputer UDB (300)Tersedia
109XX384.545 5 SIM pPerpustakaan Fakultas Komputer UDB (300)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
384.545 5 SIM p.1. ED1 WSD-2014/15
Penerbit Grasindo : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-763-517-1
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this